



Anti Karat
Diton Chain Cleaner mengandung bahan anti karat sehingga melindungi permukaan logam, dan metal dari karat.
10x Lebih Efektif Membersihkan Rantai
Diton Chain Cleaner diformulasi dengan bahan khusus 10x lebih efektif merontokan kotoran pada rantai.
Aplikasi Berbagai Media
Diton Chain Cleaner juga sangat cocok untuk membersihkan rantai sepeda, konveyor, katrol, forklift, mesin bermotor, dan mobil.
2 Tipe Nozzle
Diton Chain Cleaner dibekali dengan model nozzle yang dapat di diubah menjadi mode steam dan mode spray untuk jangkauan yang lebih presisi.
Cepat Meresap & Melekat Kuat
Diton Chain Lube Hi-temp dibekali busa yang akan membantu cairan chain lube meresap pada sela-sela rantai, juga memiliki daya lekat pada rantai yang kuat sehingga chain lube akan bertahan lebih lama.
Tahan Panas Hingga 200°C
Diton Chain Lube Hi-temp memberikan perlindungan pada rantai yang panas akibat gesekan antar rantai.
CARA PEMAKAIAN



Penting untuk mengikuti petunjuk produsen untuk produk cat semprot DITON tertentu yang Anda gunakan, karena proses pengaplikasianny amungkin berbeda-beda tergantung pada jenis cat dan permukaan media yang Anda miliki.


